March 05, 2016

Mengaktifkan file .htacess di ubuntu 14.04

Ketika pertama kali mengintall webserver Apache2 versi ubuntu 14.04, anda akan mendapati lokasi document root (htdocs) berada pada direktory /var/www/html/.

Untuk mengubahnya di direktori home ikuti langkah-langkah sbb:

ubah file: etc/apache2/sites-available/000-default.conf

cari  

    ServerAdmin webmaster@localhost
    #DocumentRoot /var/www/html

Lalu ubah menjadi

    DocumentRoot /home/nama-user/www

Kemudian
ubah file:
    sudo gedit /etc/apache2/apache2.conf

<Directory /home/nama-user/www/>
Options Indexes FollowSymLinks MultiViews
AllowOverride All
Require all granted
Allow from All 
</Directory>
Lalu restart apache 2 anda :

sudo /etc/init.d/apache2 restart
 
Untuk mengaktifkan file .htaccess maka ketikkan perintah :
sudo a2enmod rewrite
sudo /etc/init.d/apache2 restart
 
Selesai semoga bermanfaat............... 

January 05, 2016

Mengganti / Mereset Password Mysql dengan User root di Ubuntu 14.04

Apabila kita lupa password dengan user root, atau tidak sengaja mengganti password dari user root maka penanganannya adalah sebagai-berikut:

Hentikan Service dari Mysql
Hal pertama yang harus dilakukan adalah menghentikan MySQL. Jika Anda menggunakan Ubuntu atau Debian perintahnya adalah sebagai berikut:

#sudo /etc/init.d/mysql stop


Safe Mode
Selanjutnya kita perlu mulai MySQL dalam mode Safe Mode - yang mengatakan, kita akan mulai MySQL tetapi melewatkan tabel user. Sekali lagi, perhatikan bahwa Anda akan perlu memiliki akses sudo untuk perintah ini sehingga Anda tidak perlu khawatir tentang setiap pengguna bisa me-reset password root MySQL:

#sudo mysqld_safe --skip-grant-tables &

Catatan: ampersand (&) pada akhir perintah diperlukan. 

Login
Semua yang perlu kita lakukan sekarang adalah untuk login ke MySQL dan set password.

#mysql -u root
 
mysql>use mysql; 
 

Reset Password 

mysql>update user set password=PASSWORD("passwordbaru") where User='root';
mysql>flush privileges;
mysql>quit
 
 
Lalu restart mysql kembali:
 
#sudo /etc/init.d/mysql stop
...
#sudo /etc/init.d/mysql start

Menguji password baru dengan masuk:
 
#mysql -u root -p
 
ta da.... semoga bermanfaat ....